Para pembaca koranmadura.com, tidak perlu risau kalau hanya tidak sempat membaca berita. Kali ini koran kita, sengaja merangkumkan beberapa berita pilihan yang dinilai penting diketahui Anda. Ikuti saja koranmadura.com
KPU Luluskan Pasangan Suami-Istri Jadi PPS. Proses rekrutmen Panitia Pemungutan Suara (PPS) Pemilihan Gubernur Provinsi Jawa Timur 2018 telah usai. Uniknya, dari ratusan peserta yang dinyatakan lulus seleksi tiga besar terdapat pasangan suami-istri. Klik di sini.
Honda City Tabrak Pagar SPBU Milik Pemkab Sumenep. Mobil jenis Honda City menabrak pagar SPBU di Jalan Wiraraja, Sumenep, Madura, Jawa Timur, Rabu siang, 15 November 2017. Klik di sini.
Polres Pamekasan Ciduk Pamasok Narkoba Jaringan Malaysia. Sebanyak tujuh tersangka narkoba harus mendekam dalam jeruji besi setelah diamankan petugas Kepolisian Resor Pamekasan, Madura, Jawa Timur, Selasa, 14 November 2017. Klik di sini.
Ribuan Pelanggar Lalu Lintas Antre Ambil Barang Sitaan Tilang. Kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Pamekasan, Madura, Jawa Timur, dipadati ribuan para pelanggar lalu lintas. Mereka mengantre sejak pagi untuk mengambil barang sitaan tilang yang ditilang pada Operasi Zebra yang digelar pihak kepolisian setempat. Klik di sini.
Program Investasi Sapi Macet, Pemkab Pamekasan Rugi Ratusan Juta Rupiah. Program investasi sapi di bawah naungan Dinas Peternakan, Kabupaten Pamekasan, Madura, Jawa Timur, macet. Anggaran program investasi sapi tersebut sebesar Rp 273 juta untuk revolving sapi Kerreman dan Rp 145 juta untuk sapi Crossing Limosin. Karena tidak berjalan sesuai rencana awal, pemerintah setempat mengalami kerugian ratusan juta rupiah. Klik di sini.
Asyik Mancing, Nasiri Tewas Disambar Petir. Asyik memancing di perairan Pulau Mandangin, Kecamatan Kota, Kabupaten Sampang, Madura, Jatim, Nasiri (60), warga Dusun Barat, Desa Mandangin tewas disambar petir, Rabu, 15 November 2017. Klik di sini.