Kenapa Masyarakat Harus Disiplin Memakai Masker? Ini Penjelasan Gugus Tugas Covid-19 Sumenep
SUMENEP, koranmadura.com - Kasus terkonfirmasi positif Corona atau Covid-19 di Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, masih selalu bertambah selama beberapa hari terakhir. ...